Audit Mutu Prodi Sukses tanpa Temuan
Rabu (Tanggal 24 Oktober 2018) bertempat di ruang prodi gedung K4 Pascasarjana Unesa, prodi S2 Manajemen Pascasarjana Unesa telah melangsungkan Audit Mutu Internal (AMI) sebagai mekanisme evaluasi penerapan ISO 9001:2015 dengan sangat baik. Adapun auditor ekternal yang mengaudit adalah (1) Prof. Dr. Wahu Sukartiningsih, M.Pd. (2) Dr. Erman, M.Pd. (3) Ulhaq Zuhdi, S.Pd., M.Pd.
Scroll to Top